Event Transformers Ml 2023 Berapa Fase-Game yang sering memberikan pembaruan dari berabgai event yang diadakan ini membuat pemain antusias dalam mengikutinya.
Mobile legends senantiasa menyajikan event menarik untuk meningkatkan pengalaman pemain dalam mengikuti beragam event.
Hal ini ditujukan agar pemainnya tidak bosan untuk memainkan game ini sehingga seringkali diberikan beragam event atau pembaruan yang lain.
Pada tiap eventnya akan terdapat hal menarik yang menjadi ciri khas event tersebut sehingga kalian bisa memanfaatkan tiap event yang berlangsung.
Salah satu event yang mungkin kalian ikuti yaitu event trasformer mobile legends.
baca juga: Streamer MLBB Subs Terbesar
Event Transformers Ml 2023 Berapa Fase
Pada tanggal 25 Maret hingga 28 Maret 2023 kalian bisa mengikuti event terbaru mobile legends yaitu event Transformer.

Dimana pada event ini maka kalian mempunyai kesempatan melakukan top up yang cukup menguntungkan.
Terdapat hadiah yang menarik dari event ini yang bisa kalian dapatkan, dimana hadiah ini hanya bisa kalian dapatkan pada event kolaborasi ini.
Skin yang merupakan loaborasi antara mobile legends dengan transformer dan hanya bisa kalian dapatkan pada event ini.
Adapun fase yang terdapat pada event ini hanyalah 1fase.
Dimana pada fase pertama kalian hanya bisa mendapatkan skin Roger Grimlock.
Pada event ini juga hampir sama dengan event yang lain dimana akan terdapat quest yang tidak jauh beda.
baca juga: Event MLBB 2023
Quest Event Transformer
Untuk mendapat hadiah pada event ini khususnya skin yang hanya terdapat pada event ini maka kalian bisa menggunakan quest berikut ini.
Login game akan memperoleh 1 tiket
Top up berapapun akan memperoleh 2 tiket
Top up 100 diamond akan memperoleh 3 tiket
Top up 250 diamond akan memperoleh 5 tiket
Menggunakan 100 diamond akan memperoleh 2 tiket
Menggunakan 250 diamond akan memperoleh 3 tiket
Dari quest diatas maka semakin banyak quest yang kalian lakukan maka kesempatan mendapat lebih banyak tiket akan semakin besar.
Diman tiket tersebut akan berguna bagi kalian dalam mengikuti event transformer ini.
baca juga: Download Apk Skin Tools ML
Demikian ulasan mengenai event transformer yang akan dilakukan dengan satu fase dan bisa kalian manfaatkan semaksimal mungkin.
Dengan minimnya jumlah fase maka kesempatan mendapat hadiah juga semakin sedikit.
Sehingga kalian bisa memaksimalkan permainan mulai dari awal adanya event sehingga bisa mendapat hadiah yang disajikan olehnya.
Kalian juga bisa menunggu event yang lain untuk mendapat hadiah khusus dari tiap event.
Namun jangan lupa untuk memaksimalkan permainan pada tiap event karena biasanya event yang sama hanya akan muncul satu tahun sekali.
baca juga: Kode Rank ML Musuh Bot
Semoga ulasan diatas bisa bermanfaat dan selamat mencoba!